Dengan Komsos, Koramil 10/Sambi  Babinsa Motivasi Petani Binaan

    Dengan Komsos, Koramil 10/Sambi  Babinsa Motivasi Petani Binaan

    BOYOLALI  – Babinsa Koramil 10/Sambi Kodim 0724/Boyolali Serka Kuat Kholib lakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan petani yang akan menanam kacang tanah di Dukuh Catur Desa Catur Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali. Minggu ( 5/2/23)

    Dalam menjalin komunikasi sosial antara aparat komando kewilayahan dengan masyarakat bisa dilakukan di mana saja. Seperti yang dilakukan Serka Kuat dengan melakukan komsos bersama para petani yang siap turun kesawah di areal persawahan milik Pak Slamet ( 45 ) 

    Babinsa Serka Kuat dalam komsosnya mengatakan, kegiatan ini dilakukan dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat (petani) dan sebagai ajang mempererat tali silaturahmi antara Babinsa dengan warga sehingga mewujudkan terjalinnya hubungan baik dengan masyarakat.

    (Arda 72)

    boyolali
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Pengetahuan Dan Keimanan, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Kodim Boyolali Laksanakan Sidang Pangkar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Ikuti Kami