Rutan Surakarta Gelar Vaksinasi Covid-19 Booster ke-2 Bagi Petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan

    Rutan Surakarta Gelar Vaksinasi Covid-19 Booster ke-2 Bagi Petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan
    Dok : Humas Rutan Surakarta

    Bertempat di Aula Laras Jiwo Rutan, Sabtu (18/03) Rutan Kelas I Surakarta menggelar kegiatan vaksinasi bagi petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). 

    Pelaksanaan vaksinasi hari ini merupakan kerjasama antar Rutan Kelas I Surakarta dengan Puskesmas Gajahan Kota Surakarta. 

    "Kami mengucapkan terimakasih kepada Puskesmas Gajahan Kota surakarta atas kerjasama yang baik dalam pelaksanaan vaksinasi booster ke-2 di Rutan Kelas I Surakarta" ujar Urip Dharma Yoga. 

    Besar harapan kami, dengan adanya Vaksinasi Booster ke-2 seluruh petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan selalu dalam kondisi sehat. 

    Sebagai informasi, Total Petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan yang mendapatkan vaksinasi Booster ke-2 adalah 250 orang dengan rincian petugas sebanyak 100 orang, dan warga binaan 150 orang.

    rutan surakarta vaksinasi covid-19
    Kevin Guntur

    Kevin Guntur

    Artikel Sebelumnya

    Pengukuhan SATOPSPATNAL Pemasyarakatan Rutan...

    Artikel Berikutnya

    Berkat Bantuan TNI, Nenek Siti Saudah Kini...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Ikuti Kami